Sabtu, 16 Desember 2017

Proposal Proyek Teknologi Informasi

Nama : Ifal Revo Abelano (55414090)
Kelompok:
Aji Prayitno (50414677) klik
Bemby Aditya P (52414125) klik
Debby Purwati (52414597) 
Dhini Harnes S (52414941) klik
Gabriel (54414411) klik
Ilham Dwi S
Lutfianto Triatmojo (56414183) klik
Muhammad Irfan
Muhammad Rezha P (57414491) klik
Nur Rohimah(58414184) klik
Wandi Muhammad A(5C414180) klik





PROPOSAL PROYEK TEKNOLLOGI INFORMASI

PEMASANGAN PERANGKAT KOMPUTER UNTUK LABORATORIUM SEKOLAH



BAB I



1.1        LATAR BELAKANG MASALAH

Teknologi komputer berkembang sangat pesat di era globalisasi ini. Begitu juga dengan kebutuhan perangkat komputer. Perkembangan komputer yang sangat pesat, maka persaingan di era teknologi sangatlah sulit. Maka dari itu perangkat komputer yang di sediakan oleh sekolah sangatlah membantu siswa dalam pembelajaran dan pembekalan siswa di masa yang akan datang. Fasilitas di sekolah akan menambah kualitas sebuah sekolah serta siswapun memiliki bekal teknologi yang kuat di dunia kerja atau perkuliahan.

Perangat komputer memakan biaya yang tidak sedikit, dengan proyek ini, maka biaya tersebut akan lebih murah di bandingan harga perangkat komputer satuan. Akan tetapi dengan proyek ini, manfaat yang diterima pihak sekolah akan lebih besar dan bermanfaat.



1.2        TUJUAN

Adapun tujuan yang dicapai adalah membuat pelajar lebih mengenal teknologi sebagai sarana yang bermanfaat dan meningkatkan kreatifitas pelajar dalam menggunakan teknologi.



1.3        MANFAAT

Manfaat yang di terima pihak sekolah yaitu menambah sarana dan prasarana sekolah agar sekolah lebih maju. Manfaat yang di terima oleh siswa yaitu menambah wawasan dalam penggunaan teknologi komputer sebagai bekal di masa depan.









BAB 2

ANALISIS PERUSAHAAN



2.1       PROSPEK USAHA  

Dengan berdirinya perusahaan yang bergerak di bidang IT ini dan semakin berkembangnya peran teknologi dalam kehidupan masyarakat, maka perusahaan ini diprediksikan akan terus bertahahan dan maju untuk membantu sekolah - sekolah dalam pengadaan sarana dan prasarana khususnya perangkat komputer yang menunjang dalam teknologi sehingga semakin meningkatkan fasilitas dan kemajuan teknologi itu sendiri. Dengan kemajuan teknologi itu sendiri sangat memungkinkan untuk pengadaan komputer yang lebih banyak pada semua sekolah sehingga perusahaan akan terus bertahan.



2.2       SASARAN         

Sarana dan prasarana perangkat komputer ini bertujuan untuk memajukan dan meningkatkan kualitas mutu sekolah dan meningkatkan kreatifitas siswa dalam penggunaan teknologi sehingga siap untuk dunia kerja atau perkuliahan. Oleh karena itu sekolah merupakan partner yang tepat untuk dijadikan kerja sama dalam projek ini.



2.3       RISIKO

Evaluasi tentang Usaha (Analisis SWOT)

Kelebihan (Strength)

Dengan produk perangkat komputer yang berkualitas dan terjangkau, perusahaan ini dapat memenuhi kebutuhan client (Sekolah) yang membutuhkan pengadaan perangkat komputer.

Kelemahan (Weaknes)

Persaingan pasar dengan perusahaan luar yang memiliki perangkat komputer dengan harga yang lebih murah.

Peluang (Oportunity)

Peluang sangat terbuka karena banyak sekali sekolah - sekolah yang belum memiliki perangkat komputer untuk fasilitas mereka. Kemajuan teknologi yang semakin berkembang sehingga perangkat terus berkembang juga membuka peluang untuk mengganti perangkat komputer lama dengan yang baru.

Ancaman (Threaty) 

Munculnya Perusahaan - perusahaan baru yang sejenis yang berusaha menyaingi perusahaan sehingga menimbulkan persaingan.













BAB III



3.1    METODE PELAKSANAAN

          Pemasangan alat direncanakan melalui tahap :

1.    Pengecekan alat yang digunakan

2.    Perangkaian alat

3.    Pemasangan Komputer dan jaringan

4.    Pengujian alat yang telah dirangkai


3.2    JADWAL PELAKSANAAN PEKERJAAN


NO
KEGIATAN
MINGGU
A
PERSIAPAN
I
II
III
IV
1.
Penetapan Rencana Kerja
P



2.
Persiapan Bahan
P
P


3.
Persiapan Alat
P
P


B
PELAKSANAAN




1.
Instalasi Jaringan Kelistrikan
P
P
P
P
2.
Pemasangan UPS

P


3.
Perangkaian Komputer Server

P



Perangkaian Komputer Client

P
P
P
4.
Instalasi Jaringan Lokal & Internet

P
P
P
5.
Testing Atau Uji Coba

P
P
P
C
PENYUSUNAN LAPORAN




1.
Menyusun Laporan

P
P
P
2.
Perbaikan Laporan

P
P
P
3.
Pengadaan Laporan Akhir



P
4.
Pengiriman Laporan



P











3.3    ESTIMASI BIAYA


NO
NAMA
KETERANGAN
BANYAK
HARGA/SATUAN (Rp)
JUMLAH (Rp)
1.
Komputer Server
Intel Core i5-4460 @3.40Ghz; WD Blue 1TB SATA; VGA Intel GMA OnBoard upto 256MB; 8GB DDR3 1333 Mhz; OS Dual Boot Windows/Linux
1
7,000,000
7,000,000
2.
Komputer Client
Intel Core2 Duo @2.4Ghz; 250GB SATA; VGA Intel GMA OnBoard upto 256MB; 2GB DDR3 1066 Mhz
40
2,600,000
104,000,000
3.
Instalasi UPS
Cadangan Listrik untuk Server
1

300,000
4.
Instalasi Jaringan dan Kelistrikan
Instalasi Jaringan Pengkabelan
42
200,000
8,400,000
5.
RJ 45
Connector Generik
1KG

45,000
6.
Switch 8 Port
LINKSYS SE2800
5
499,400
2,497,000
TOTAL
122,242,000

















3.4     Contoh Gambar Produk yang akan diggunakan



          Komputer Server                                                     





Spesifikasi


CPU                           : Intel Core i5-4460
Processor Speed     : 3.40Ghz
HDD                           : WD Blue 1TB SATA 
Model GPU               : VGA Intel GMA OnBoard upto 256MB 
RAM                           : 8GB DDR3 1333 Mhz 
Wi – Fi                       : Intel Dual Band Wireless-AC 7265
Konektifitas               : HDMI, USB2.0, USB3.0, Bluetooth
Sistem Operasi         : OS Dual Boot Windows/Linux        




Komputer Client             
                         

                
Spesifikasi
CPU                           Intel Core2 Duo 
Processor Speed     2.4Ghz
HDD                           250GB SATA 
Model GPU               VGA Intel GMA OnBoard upto 256MB 
RAM                           2GB DDR3 1066 Mhz
Konektifitas               : HDM, USB2.0, USB3.0
Wi – Fi                       : IEEE802.11a/b/g/n
Sistem Operasi         : Windows

           


Switch 8 Port                                                             




Spesifikasi



Product Code           SE2800
Standards                  IEEE802.3, IEEE802.3u, IEEE802.3ab, IEEE802.3x
Ports                           8 x RJ45
Speed                         10/100/1000Mbps
LEDs                          Back Panel, Ethernet (on port), power
Power                         12V, 0.5A
Dimensions              7.56" x 5.83" x 1.18"
Weight                       0.64 lbs.
Power Saving           Cable connected detection, Cable length detection, Sleep Mode 
Temperature             0ºC to 40ºC (32ºF to 104ºF)

            3.5       Lampiran


                              Struktur Oganisasi











            Tabel Produk

#
Produk
Merk
1.
Komputer Server
Acer
2.
Komputer Client
Acer
3.
Switch 8 Port
Acer


Tidak ada komentar:

Posting Komentar